Badan Pusat Statistik Kabupaten Ngawi pada hari Senin tanggal 15 Mei 2023 melaksanakan kegiatan FORUM KONSULTASI PUBLIK PENDATAAN AWAL REGSOSEK yang bertempat di Aula Kantor Desa Karangrejo.
Adapun FORUM KONSULTASI PUBLIK PENDATAAN AWAL REGSOSEK adalah mendata terkait dengan warga miskin yang berada di wilayah desa Karangrejo hari pertama pendataan di laksanakan untuk dusun Geneng, Ngadipiro, dan Bedog, sedangkan Dusun Bugel dan Campurejo dilanjutkan pada hari Rabu (17/05). Adapun kriteria pendataan sebagai berikut :1 = Sangat miskin ; 2 = Miskin ; 3 = Rentan miskin ; 4 = Tidak miskin. Pendataan dilakukan oleh petugas dari Badan Pusat Statistik ( BPS ) Bersama Kasun Dan RT/RW setempat hadir dalam kegiatan FORUM KONSULTASI PUBLIK PENDATAAN AWAL REGSOSEK adalah : 1.Kepala desa 2.Babinsa 3.Babinkmtibmas 4.Petugas dari BPS 5.Kasun 6.Seluruh RT/RW.
Kegiatan berlangsung berjalan dengan tertib dan aman.